Soto Banjar sudah menjadi tujuan wisata kuliner khas Suku Banjar (Kalimantan Selatan). Soto Banjar banyak dijumpai di kota Banjarmasin, baik di warung yang bersifat permanen (tetap) tapi juga soto banjar dapat dibeli di pasar terapung Kuin Banjarmasin. (Photo kiriman Ir. Rusmin M)
Jumat, 25 September 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
!-end>!-weather>
2 comments:
Banner dah saya pasang... Dikampung saya ada nama Kota Administratif Banjar - Jawa Barat (biasanya disebut Banjar Patroman)...!!
Klo ini Banjar mana...!!!?
banjar ini banjarmasin, atau kalo secara umum bermakna suku "Banjar"...di Kalimantan selain suku "Dayak" ada juga suku "Banjar"
Posting Komentar